Suami Almarhumah Dea Permata Karisma, Bantah Laporan Polisi Diabaikan dalam Kasus Pembunuhan Istrinya

TKP kasus pembunuhan wanita muda di Purwakarta. (Foto: Tribun Jabar/Deanza Falevi)

“Kami berterima kasih sebesar-besarnya kepada Kepolisian Purwakarta yang telah bekerja profesional dan membantu hingga pelaku tertangkap,” ujarnya.

Fery juga menyampaikan pesan dari pihak kepolisian agar setiap kejadian serupa segera dilaporkan secara resmi dan rumah dilengkapi perangkat keamanan seperti CCTV untuk memperkuat bukti.

Menutup klarifikasinya, Fery mengimbau masyarakat untuk tidak menyebarkan informasi yang belum terverifikasi.

“Kami berharap semua pihak menunggu perkembangan resmi dari proses hukum yang berjalan, demi menghindari kesalahpahaman,” tutupnya. (red)

Baca Juga:  Jelang Operasi Ketupat Lodaya 2022, Kapolres Purwakarta Tinjau Seluruh Kendaraan Dinas