DPRD Purwakarta Soroti Kondisi TPA Cikolotok, Alat Berat Rusak Jadi Kendala

Kondiai alat berat rusak di TPA Cikolotok, Purwakarta. (Foto: Ist)

Menurutnya, pembenahan TPA Cikolotok sangat bergantung pada ketersediaan alat berat, sementara kondisi alat yang ada saat ini dinilai sudah tidak layak digunakan.

“Pembenahan TPA Cikolotok membutuhkan alat berat. Kondisi alat berat yang ada saat ini sudah rusak, sehingga penanganan tidak bisa berjalan maksimal,” kata Alaikassalam.

Kunjungan lapangan ini diharapkan menjadi langkah awal yang nyata dalam upaya penyelesaian persoalan TPA Cikolotok, sekaligus menegaskan komitmen DPRD Kabupaten Purwakarta dalam menindaklanjuti keluhan warga Desa Margasari yang selama ini terdampak langsung oleh aktivitas TPA tersebut. (Red)

Baca Juga:  Target Gerai Vaksinasi Presisi di Purwakarta Perhari Sebanyak 1000 Orang Sasaran