Penemuan Mayat Seorang Lansia Berusia 90 Tahun di Perkebunan PTPN VIII Cikumpay

Ilustrasi penemuan mayat seorang lansia di Perkebunan PTPN VII Cikumpay Purwakarta. (JabarNews)

Polisi yang mendapatkan laporan menindaklanjuti dengan melakukan pemeriksaan bersama dengan Inafis Polres Purwakarta. Hasilnya tidak ditemukan adanya tanda-tanda penganiayaan.

“Kemungkinan korban dalam kondisi pusing dan terjatuh. Karena berdasarkan keterangan keluarga korban memiliki riwayat sakit jantung. Kalau dari pemeriksaan luar tidak ditemukan adanya tanda-tand penganiayaan,” tutur AKP Darmaji.(Gin)

Baca Juga:  Awal Tahun 2022, BPBD Purwakarta Catat 14 Bencana Alam Akibat Cuaca Ekstrim