Jumat Berkah, SPSI Purwakarta Galang Donasi untuk Korban Bencana Aceh Tamiang

SPSI Purwakarta bersama BPBD, BELA Purwakarta, dan relawan lintas komunitas usai penyerahan donasi kemanusiaan untuk korban bencana Aceh Tamiang. (Foto: Ist)

Solidaritas yang terus tumbuh dari warga Purwakarta dalam membantu saudara sebangsa di berbagai wilayah Nusantara menjadi cerminan kuatnya nilai kemanusiaan. Semangat gotong royong ini diharapkan terus terjaga dan diwariskan lintas generasi. (Red)

Baca Juga:  Manfaat Menggunakan Abjad Aesthetic untuk Membuat Nama yang Keren dan Unik