KPU STAI Al-Muhajirin Purwakarta Gelar Tabligh Akbar dan Santunan Anak Yatim: Kemerdekaan Hakiki, Merdeka Dunia dan Akhirat

Mahasiswa KPU STAI Al-Muhajirin bersama narasumber dan tokoh masyarakat usai pelaksanaan Tabligh Akbar dan Santunan Anak Yatim di Kampung Ciwareng Wetan, Desa Cibogogirang, Purwakarta.

Sementara itu, Kepala Desa Cibogogirang H. Suryana menyampaikan apresiasinya, “Kami sangat mengapresiasi kehadiran mahasiswa KPU di desa kami. Semoga kegiatan seperti ini dapat terus dilaksanakan dan menjadi sinergi antara dunia pendidikan dengan masyarakat.”

Kegiatan ini berhasil menarik ratusan masyarakat dari 4 dusun, 8 RW, dan 21 RT Desa Cibogogirang yang tampak antusias mengikuti seluruh rangkaian acara hingga selesai.

Melalui kegiatan tersebut, mahasiswa KPU STAI Al-Muhajirin Kelompok 1 berharap dapat menumbuhkan semangat ukhuwah, memperkuat nilai keimanan dan ketakwaan, serta menumbuhkan rasa kepedulian sosial di tengah masyarakat. (red)

Baca Juga:  Sertijab Komandan Batalyon Armed 9 Pasopati Kostrad Berlangsung Khidmat