Berita Foto: Kecelakaan Beruntun 11 Mobil Terjadi di Kilometer 49 Tol Jakarta-Cikampek

Kondisi kendaraan yang mengalami kecelakaan beruntun. (Antara Foto/Raisan Al Farisi)

Purwakarta Update | Kondisi sebuah kendaraan setelah mengalami kecelakaan beruntun di kilometer 49 Tol Jakarta-Cikampek, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, Sabtu (30/10/2021).

Kondisi kendaraan yang mengalami kecelakaan beruntun. (Antara Foto/Raisan Al Farisi)

Menurut keterangan saksi, kecelakaan beruntun yang melibatkan 11 kendaraan tersebut diakibatkan oleh sebuah taksi yang berhenti mendadak dan kemudian taksi tersebut melarikan diri.(Antara Foto/Suara.com)

Baca Juga:  Jembatan Ciherang Amblas, Jalur Penghubung Dua Desa di Purwakarta Terputus